Cara Daftar Membership CrossRef

Membership Crossref seyogyanya dilakukan oleh lembaga , misal LPPM atau Universitas jadi, bukan masing-masing jurnal. Soalnya satu nomor Digital Object Identifier (DOI) Prefik dapat digunakan untuk banyak jurnal/ seluruh jurnal-jurnal dalam lingkup lembaga tersebut. Cara Daftar Membership CrossRef seperti berikut ini: Buka Situs http://crossref.org/ Top Menu klik For Publisher; Pilih Request Membership http://www.crossref.org/join_crossref.html; Diisi formnya; […]

Cara Setup DOI di Portal Jurnal

Cara Setup DOI di Portal Jurnal dapat dilakukan dengan cara setting tiga langkah seperti berikut. #1 Journal Manager Setup Management, 4.3 Identification of Journal Content, centang Custom identifiers will be used to identify published items. Save #2 Journal Manager System Plugin Public Identifier Plugins Klik Enable, Setting Journal Content, Centang Articles DOI Prefix diisi DOI […]

Pelatihan Manajemen Penerbitan E-Journal

Pelatihan Manajemen Penerbitan E-Journal diselenggarakan oleh Jurnal Gizi dan Klinik Indonesia Universitas Gadjah Mada. Acara tersebut dilaksanakan tanggal 30 September 2016 di Ruang CBT Perpusakaan Fakultas Kedokteran. Target dilakukannya pelatihan ini salahsatunya adalah untuk mengenalkan manajemen penerbitan jurnal elektronik kepada para editor dan reviewer jurnal, sehingga proses penerbitan jurnal dapat dilaksanakan dengan Full daring. Berikut […]

Tanzil Jurnal Studi Al-Quran

Jurnal Studi Al-Qur`an TANZIL merupakan jurnal di bawah naungan STFI Sadra yang fokus pada penelitian tentang studi al-Qur`an dari berbagai disiplin pemikiran yang bertujuan untuk mewacanakan dialog teoritis, kritis antara akademisi dan pengkaji al-Qur`an. Artikel dalam jurnal ini terdiri dari hasil penelitian individu atau kelompok, berupa kajian literatur, termasuk di dalamnya tinjauan buku, studi tokoh […]

Pelatihan OJS di Universitas Buddhi Dharma (UBD)

Dalam rangka mendukung proses akreditasi Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Buddhi Dharma (UBD). Pihak prodi akuntasi melaksanakan kegiatan pelatihan OJS yang diselenggarakan pada 1 September 2016 bertempat di Kampus C – Universitas Buddhi Dharma. Kegiatan ini menghadirkan Dwi Fajar Saputra sebagai pemateri yang berpengalaman menjadi admin dari 2 jurnal yaitu jurnal profesi […]

Kanz Philosophia A Journal for Islamic Philosophy and Mysticism

Kanz Philosophia : A Journal for Islamic Philosophy and Mysticism is a journal published by Sekolah Tinggi Filsafat Islam Sadra (STFI) Jakarta. It carries articles, book reviews and viewpoints on islamic philosophical and mystical issues as these raise out of classical and contemporary discussions from Eastern and Western tradition, and the goal is to promote […]

Workshop Jurnal

Workshop jurnal diselenggarakan oleh JKAP (Jurnal Kebijakan dan Administrasi Publik)  27-28 September di Ruang Seminar MAP UGM. Acara tersebut diikuti oleh para pengelola jurnal dan para calon author yang akan submit artikelnya di JKAP (Jurnal Kebijakan dan Administrasi Publik). Jika dilihat dari daftar hadir, para peserta berasal dari berbagai daerah seperti Lampung, Mataram, Madura, Surabaya, […]

Tsaqafah; Journal of Islamic Civilization

Tsaqafah is journal of Islamic civilization published by University of Darussalam Gontor. It is semi annual journal published in May and November for the developing the scientific ethos. Editors accept scientific articles and result of research in accordance with its nature as a journal of Islamic Civilization, such as: Islamic Philosophy, Islam and Contemporary Issues, […]

Buletin Penelitian Kesehatan

Buletin Penelitian Kesehatan (Bulletin of Health Research) is one of the journals published by Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (National Institute of Health Research and Development), Ministry of Health of the Republic of Indonesia. Buletin Penelitian Kesehatan (Bulletin of Health Research) published 4 times a year and has been accredited by Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia […]

Workshop Jurnal Elektronik di Universitas Lampung

Bandar Lampung, Relawan Jurnal Indonesia (RJI) mengembangkan sayapnya hingga ke Bandar Lampung, kali ini mendampingi pelatihan pengelolaan jurnal yang ada di kampus Unila (Universitas Lampung). Pelatihan pengelolaan jurnal ini diisi oleh Eko Susanto yang merupakan pengelola Jurnal Guidena Universitas Muhammadiyah Metro, Pelatihan ini diikuti oleh pengelola Jurnal Mechanical Universitas Lampung dan pengelola Jurnal kampus yang […]