Tingkatkan Kualitas Jurnal: RJI Selenggarakan Webinar Akreditasi “Jurnal Anda Layak Terakreditasi? Ayo Siapkan Borangnya”

Sabtu, 6 Oktober 2025 – Relawan Jurnal Indonesia (RJI) kembali menyelenggarakan webinar bertema akreditasi jurnal dengan tajuk “Jurnal Anda Layak Terakreditasi? Ayo Siapkan Borangnya.” Kegiatan ini dipandu langsung oleh Dr. Syarief Fajaruddin, M.Pd., editor berpengalaman sekaligus anggota Pengurus Daerah Jawa Tengah Relawan Jurnal Indonesia. Webinar yang berlangsung secara daring ini diikuti oleh 70 peserta yang […]
Dorong Internasionalisasi Publikasi Ilmiah: RJI NTB Selenggarakan Webinar “Strategi Mencari Editor, Reviewer dan Penulis Internasional”

Sabtu, 04 Oktober 2025 — Pengurus Daerah Nusa Tenggara Barat Relawan Jurnal Indonesia kembali dengan Sharing Session “Strategi Mencari Editor, Reviewer, dan Penulis Internasional.” Kegiatan ini dipandu oleh Busro, dosen Fakultas Ushuluddin UIN Sunan Gunung Djati Bandung sekaligus Editor in Chief Religious: Jurnal Studi Agama dan Lintas Budaya (Sinta 2), Khazanah Series (Scopus dan Sinta […]