RJI adakan Kegiatan Bedah Jurnal
Dalam proses pengajuan akreditasi, ada berbagai macam komponen penilaian yang harus diperhatikan dengan baik oleh pengelola jurnal. Mulai dari kesiapan website pada saat penilaian hingga konsistensi penggunaan bahasa dalam suatu jurnal. Hal ini disampaikan oleh Koordinator Pusat Relawan Jurnal Indonesia (RJI), Andri Putra Kesmawan dalam acara bedah jurnal yang diadakan di Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah […]