Butuh Kesadaran Kritis Mengenali Jurnal Predator: Implikasi Terhadap Integritas Akademik

Juneman Abraham Psikolog Sosial Universitas Bina Nusantara Ketua Kompartemen Riset dan Publikasi Himpunan Psikologi Indonesia Anggota Pusat Studi Publikasi Ilmiah (PSPI)   Jurnal predator. Istilah ini sering dikemukakan oleh para penulis yang membahas topik-topik seputar riset dan publikasi ilmiah. Kendati demikian, belum banyak (kalau bukan: tidak ada) penulis, khususnya di Indonesia, yang membuka istilah jurnal predator sampai terang. Memang banyak […]

Dorong Peningkatan Mutu Publikasi Ilmiah, PSPI Gelar Kajian Publikasi Ilmiah Seri 01

22 Maret 2021 – Yogyakarta, Sekretaris Pengurus Pusat Relawan Jurnal Indonesia (RJI), Arbain, membuka agenda Kajian Publikasi Ilmiah “PSPI” Seri 01 dengan tema “Bibliometrik dan Manfaatnya bagi Pengelola Jurnal” melalui platform Zoom meeting yang dihadiri lebih dari 130 peserta. “Agenda ini merupakan kegiatan bedah paper dimana hasil diskusi ini diharapkan menjadi calon riset yang akan […]